Antisipasi Tindak Kriminal, Bhabin Polsek Ciniru Beri Himbauan
KUNINGAN, arusperubahan.com – Kapolres Kuningan AKBP Dhany Aryanda melalui Kapolsek Ciniru IPTU Sukendri, Bahwa Bhabinkamtibmas Desa Cipedes Polsek Ciniru Polres Kuningan Brigpol Ikeu Devi melaksanakan giat sambang dan binluh kepada masyarakat, Kecamatan Ciniru, Kabupaten Kuningan yang sedang melaksanakan aktifitas agar senantiasa waspada dan antisipasi tindak kriminal, Kamis (15/12/2022).
Sambangnya Brigpol Ikeu Devi menyampaikan beberapa pesan dan himbauan kamtibmas kepada masyarakat agar selalu berhati-hati dan waspada dalam kondisi apapun.” kata AKBP Dhany Aryanda.
Kapolsek Ciniru IPTU Sukendri melalui anggotanya Brigpol Ikeu Devi, Tak lupa mengingatkan masyarakat untuk waspada di musim hujan dengan bencana tanah longsor dan banjir.
“Kegiatan sambang ini juga bertujuan untuk memberikan bimbingan dan penyuluhan tentang peran masyarakat dalam pembinaan keamanan, ketertiban dan bekerja sama dalam menjaga keamanan.” ungkapnya.
Kapolres Kuningan AKBP Dhany Aryanda melalui Kapolsek Cingambul Iptu Sukendri menambahkan bahwa pada kesempatan tersebut personil senantiasa menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada warga dan tetap menjaga keharmonisan serta kerukunan hidup antar sesama baik dilingkungan tempat tinggal masing-masing.” Pungkas AKBP Dhany Aryanda melalui kasi Humas Polres Kuningan IPDA Endar Kuswanadi kepada Awak Media.