Minggu, November 24, 2024
PendidikanPolhukam

Sersan dua (Serda) Tarmudji, Punggungnya Jadi Meja Belajar.

KODIM 0604/KARAWANG, hiwakanews.com – Aksi peduli yang ditunjukkan anggota TNI dari Kodim 0604/Karawang ini mengundang perhatian masyarakat luas, kegiatannya yang peduli pendidikan di massa Pandemi Covid-19 membuatnya terjun langsung membantu memajukan pendidikan, Sabtu (08-08-20)

Akrab bersama anak-anak

Ia adalah Sersan dua (Serda) Tarmudji, berawal dari kegelisahannya terhadap anak-anak di Desa binaan yang setiap harinya bermain Handphone, membuatnya berpikir untuk mengalihkan perhatian anak-anak tersebut agar kembali bermain dan belajar.

Kegiatan Serda Tarmudji Babinsa Koramil 0401/Kota Kodim 0604/Karawang, selain melaksanakan Pembinaan Teritorial (Binter) di wilayah Desa Majalaya, Serda Tarmudji pun kerap menjajapkan Buku bacaan, buku gambar dan buku pelajaran di Perpustakaan Keliling nya kepada Anak-anak di lingkungan Desa Majalaya Kecamatan Majalaya Kab. Karawang.

Memberikan yang terbaik

Dalam kehidupan sehari-harinya sebagai anggota TNI, ia tampak sangar dan sikap pembawaannya tegas, namun, bukan demikian kenyataannya, ia sangat baik dan peduli dengan generasi penerus bangsa.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *